Pages

CSS

Minggu, 28 Juli 2013

Saat Kau Tak Ada

Bintang-bintang kian menghilang ditelan malam
Kesunyian telah berbalut dengan kehampaan
Bertaburan harapan walau hanya angan sesaat

Bagai arus melangkah tanpa kutahu arahnya
Bilakah aku lepas dari derita tak bertepi ini
Saat kau tak ada disini


Dedaunan berguguran dan berjatuhan ditaman
Ranting-rantaing bagai dawai tak bersenar
Debur ombak menghantam dan pecahkan karang


Lepaskanlah aku dari derita tak berakhir ini
Saat kau tak ada disisiku

Saat kau tak ada atau kau tak disini

Diriku terpenjara sepi dan hanya kunikmati sendiri
Sudah tak terhitung lagi waktu untuk melupakanmu
Namun aku tak pernah bisa… aku tak pernah